Juru Ikat (Rigger)

Juru Ikat (Rigger)

DEFINISI

Juru ikat atau disebut juga dengan rigger adalah tenaga kerja yang memiliki kemampuan dan keterampilan khusus untuk melakukan pengikatan barang serta membantu kelancaran pengoperasian peralatan angkat seperti crane.

Alat bantu yang biasanya digunakan oleh seorang rigger adalah sling, baik sling serat alam, sling serat sintetik, sling rantai, maupun sling serat baja (wire rope). Namun, kesalahan dalam aktivitas rigging dapat menyebabkan kecelakaan kerja yang berakibat terhadap kerusakan alat, melukai pekerja, bahkan mengakibatkan kematian.

kEGUNAAN Juru Ikat (Rigger)

Mengidentifikasi potensi bahaya

Melaksanakan identifikasi potensi bahaya pengikatan benda keija dan Alat Bantu Angkat dan Angkut

Melaksanakan teknik dan syarat-syarat K3

Melaksanakan teknik dan syarat-syarat K3 pengikatan benda kerja dalam pencegahan kecelakaan kerja

Melakukan pemilihan Alat Bantu Angkat

Melakukan pemilihan Alat Bantu Angkat dan Angkut serta alat kelengkapannya sesuai dengan kapasitas beban kerja aman

Jasa Pengurusan SMK3 dan K3 Terbaik dan Tercepat Di Indonesia!

© CopyrightJasaPengurusanK3danSMK3 2023

Scroll to Top